Jumat, 08 Juni 2012

Optimalkan IDM


      2011
06.25
Optimizer
Untuk para pengguna mungkin anda perlu sedikit trik untuk melakukan setting pada registry anda untuk mengoptimalkan kinerja agar proses downloadnya menjadi lebih cepat.
Secara manual kita bisa melakukan beberapa settingan pada IDM melalui menu “Download – Option – Connection”, pilih “”LAN 10Mbs” kemudian isi “10000000″ di kolom “bps”  pada “Connection Type/Speed” dan piih “Default.max.conn.number” menjadi “16″.
Namun dengan settingan seperti di atas masih kurang maksimal. Ada cara untuk lebih meningkatkan kecepatan download IDM dengan menambahkan value pada registry. Berikut ini beberapa value yang harus di tambahkan\edit pada registry:

  • HKCU\Software\DownloadManager\AdvancedIntegration,0×00010001,0×00000001
  • HKCU\Software\DownloadManager\ConnectionSpeed,0×00010001,0×00999999
  • HKCU\Software\DownloadManager\ConnectionType,0×00010001,0x0000000b
  • HKCU\Software\DownloadManager\MaxConnectionsNumber,0×00010001,0×00000010
  • HKCU\Software\DownloadManager\AdvancedIntegration,0×00010001,0×00000001
  • HKCU\Software\DownloadManager\ConnectionSpeed,0×00010001,0×00999999
  • HKCU\Software\DownloadManager\ConnectionType,0×00010001,0x0000000b
  • HKCU\Software\DownloadManager\MaxConnectionsNumber,0×00010001,0×00000010
Tapi bagi kalian yang tidak pingin ribet, anda tinggal menggunakan aplikasi, untuk anda, aplikasi yang cukup simple, ukurannya juga kecil.
Screenshot sebelum menggunakan IDM Optimizer:
Klik untuk memperbesar
Screenshot setelah menggunakan IDM Optimizer:
Klik untuk memperbesar
Bagi yang ingin mencobanya:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar